Aplikasi Ubah Nada Dering WhatsApp Agar Sebut Nama Si Pengirim

Hanya dengan memakai aplikasi ini kamu bisa mengetahui siapa yang kirim pesan WA tanpa harus buka ponsel karena aplikasi ini bisa mengubah nada dering WA kamu bisa sebut nama si pengirim.

Misal jika biasanya nada deringmu hanya “Ning” atau “Nung”, maka dengan aplikasi ini bisa menjadi ” Hey.. Dapat WA dari Dewi”.

Kata-kata yang kamu jadikan nada dapat kamu diubah sesuai dengan keinginan.

Tidak perlu setting ribet-ribet. Aplikasi ini sudah digunakan lebih dari 1 juta pengguna di seluruh dunia.

Agar nada WA dapat berubah menjadi sebut nama si pengirim kamu perlu gunakan satu aplikasi yang bernama Shouter.

Kamu bisa dengan mudah ubah nada WA sesuai dengan keinginan, contohnya:

“ Hallo.. Ada pesan masuk dari Yuli.”

“Woy! Ada WA dari Putri.”

“Ada WA masuk dari Ayang”

Dengan menggunakan aplikasi ini kamu bisa mengubah nada dering dan notifikasi WA bisa menyebut nama pengirim.

Penting diketahui bahwa adalah aplikasi ini gratis. Aplikasi ini mudah digunakan, sangat disayangkan jika kamu tidak segera coba aplikasi ini.

Perlu kamu ketahui bahwa aplikasi ini tidak hanya untuk aplikasi WhatsApp saja, tapi juga dapat digunakan pada aplikasi lainnya seperti instagram, email dan lain-lain.

Aplikasi ini bisa bermanfaat ketika kamu dapat pesan WA saat sedang membawa kendaraan.

Dengan menggunakan aplikasi ini maka kamu akan mengetahui siapa yang kirim WA tanpa harus membuka ponsel, tentunya akan sangat berbahaya jika kamu membuka ponsel saat berkendara.

Cara Mendapatkan Aplikasi

1. Dapatkan aplikasinya terlebih dahulu dengan cara klik disini

2. Instal dan segera buka aplikasinya.

3. Pilih bahasa yang ingin kamu gunakan.

4. Klik izinkan akses ponsel agar aplikasi bisa berjalan dengan baik.

5. Pilih menu Notifikasi Aplikasi.

6. Pilih Aktifkan.

Manfaat dari aplikasi ubah nada dering WhatsApp yang bisa sebut nama pengirim adalah kamu bisa mengetahui siapa nama pengirim pesan tanpa perlu membuka ponselmu.

LIHAT APLIKASI

Hal ini sangat berguna ketika kamu sedang berkendara atau sedang sibuk dengan pekerjaan lainnya.

Selain itu, kamu juga bisa membuat nada dering yang unik dan berbeda dari yang lainnya sehingga akan terasa lebih personal dan mudah dikenali.